PT Rekayasa Cakrawala Resources (RECARE); 10 Positions; 1 of 3 ads
Posting date: January 11, 2026 - Expiry Date: January 25, 2026

PT Rekayasa Cakrawala Resources (RECARE) didirikan pada 27 Juli 2006 di Jakarta oleh PT Rekayasa Engineering, salah satu perusahaan Engineering terkemuka yang bergerak di Indonesia. Pada saat dibangun, bisnis utama RECARE adalah ManPower Supply yang menyediakan tenaga kerja profesional untuk Project berskala besar.
Saat ini kami sedang membuka lowongan untuk beberapa posisi berikut:
1. Senior Field Engineer
• Pendidikan minimal adalah gelar sarjana strata-2 (S2) jurusan teknik, diutamakan teknik sipil, mesin, elektro, kimia, fisika, atau metalurgi dengan pengalaman kerja minimum 10 tahun, atau pendidikan minimal adalah gelar sarjana strata-1 (S1) dengan pengamalan minimum 15 tahun di berbagai pekerjaan keteknikan (engineering) dalam berbagai proyek dan/atau kegiatan operasi serta dan pemeliharaan pada fasilitas permukaan minyak & gas atau petrokimia sebagai engineer, operations engineer, atau project engineer.
• Memiliki pengetahuan yang baik terhadap code dan standar teknik yang berlaku di industri minyak dan gas.
• Memiliki kemampuan komunikasi yang efektif terkait penyampaian solusi teknis dan konsepnya kepada engineer yang lain dan juga non-engineer.
• Memiliki pengetahuan mendalam pada spesifik bidang kerja yang dibutuhkan dan memiliki sertifikat/lisensi akan lebih baik.
• Sebagai tenaga ahli (SME) dalam memberikan dukungan keteknikan (engineering) kepada tim operasi dan pemeliharaan seperti membuat analisa teknis dan rekomendasi dalam memecahkan dan menangani masalah teknis atau operasional dalam situasi reguler atau khusus.
• Sebagai koordinator pelaksanaan kegiatan tim engineering agar dapat memenuhi target yang sudah ditentukan.
• Menyiapkan model dan simulasi untuk mendukung analisa dan pemecahan masalah dalam dinamika operasi dan produksi harian.
• Bertindak sebagai mentor untuk para engineer untuk mengembangkan berbagai solusi yang dibutuhkan.
2. Process Engineer
• Pendidikan minimum adalah gelar sarjana (S1) jurusan teknik, diutamakan jurusan teknik kimia.
• Kandidat harus memiliki pengalaman kerja minimum 5 tahun di berbagai pekerjaan keteknikan (engineering) untuk proyek-proyek dan/atau operasi dan pemeliharaan fasilitas permukaan minyak & gas atau petrokimia sebagai process engineer atau project engineer atau operations engineer.
• Keterampilan teknis yang baik terkait pekerjaan dan memiliki sertifikat/lisensi menjadi nilai tambah.
• Memiliki pola pikir konseptual dan analitis yang sangat baik, dapat bekerja dalam tim dan melakukan kerja sama.
• Pengetahuan yang baik tentang kode dan standar industri minyak dan gas.
• Memberikan dukungan teknis dari sisi process engineering kepada tim operasi dan pemeliharaan seperti membuat analisa, pemecahan masalah, dan rekomendasinya dalam mengakomodasi kondisi operasi yang reguler dan dinamis.
• Menjalankan proses manajemen perubahan (MOC) terhadap setiap perubahan yang terjadi terhadap fasilitas permukaan sesuai prosedur perusahaan.
• Melakukan inisiasi kegiatan perbaikan dan peningkatan terhadap fasilitas dalam menangani / memitigasi masalah teknis yang terjadi di dalam kegiatan operasi.
3. Mechanical Static & Piping Engineer
• Pendidikan minimum adalah gelar sarjana (S1) jurusan teknik, diutamakan teknik mesin, teknik perkapalan, atau teknik metalurgi.
• Kandidat harus memiliki pengalaman kerja minimum 5 tahun di berbagai pekerjaan disiplin rekayasa (engineering) terkait untuk proyek-proyek dan/atau fasilitas-fasilitas penanganan minyak & gas atau petrokimia sebagai mechanical engineer static / piping, rotating engineer atau project engineer.
• Keterampilan teknis yang baik terkait pekerjaan dan memiliki sertifikat/lisensi akan lebih baik.
• Memiliki pemikiran konseptual dan analitis yang sangat baik, dapat bekerja dalam tim dan melakukan kerja sama.
• Pengetahuan yang baik tentang kode dan standar industri minyak dan gas.
• Memiliki komunikasi, keterampilan interpersonal dan influence, kerja sama dalam tim dan kemampuan adaptif yang baik.
• Memberikan dukungan teknis dari sisi mekanikal static / piping atau mekanikal rotating engineering kepada tim operasi dan pemeliharaan seperti membuat analisa pemecahan masalah dan rekomendasinya dalam mengakomodasi kondisi operasi yang reguler dan dinamis.
• Menjalankan proses manajemen perubahan (MOC) terhadap setiap perubahan yang terjadi terhadap fasilitas sesuai prosedur perusahaan.
• Melakukan inisiasi kegiatan improvement terhadap fasilitas dalam menangani / memitigasi masalah teknis yang terjadi di dalam kegiatan operasi.
4. Mechanical Rotating Engineer
• Pendidikan minimum adalah gelar sarjana (S1) jurusan teknik jurusan teknik, diutamakan teknik mesin, teknik perkapalan, atau teknik metalurgi.
• Kandidat harus memiliki pengalaman kerja minimum 5 tahun di berbagai pekerjaan disiplin rekayasa (engineering) terkait untuk proyek-proyek dan/atau fasilitas-fasilitas penanganan minyak & gas atau petrokimia sebagai mechanical engineer static / piping, rotating engineer atau project engineer.
• Keterampilan teknis yang baik terkait pekerjaan dan memiliki sertifikat/lisensi akan lebih baik.
• Memiliki pemikiran konseptual dan analitis yang sangat baik, dapat bekerja dalam tim dan melakukan kerja sama.
• Pengetahuan yang baik tentang kode dan standar industri minyak dan gas.
• Memiliki komunikasi, keterampilan interpersonal dan influence, kerja sama dalam tim dan kemampuan adaptif yang baik.
• Memberikan dukungan teknis dari sisi mekanikal static / piping atau mekanikal rotating engineering kepada tim operasi dan pemeliharaan seperti membuat analisa pemecahan masalah dan rekomendasinya dalam mengakomodasi kondisi operasi yang reguler dan dinamis.
• Menjalankan proses manajemen perubahan (MOC) terhadap setiap perubahan yang terjadi terhadap fasilitas sesuai prosedur perusahaan.
• Melakukan inisiasi kegiatan improvement terhadap fasilitas dalam menangani / memitigasi masalah teknis yang terjadi di dalam kegiatan operasi.
5. Civil Engineer
• Pendidikan minimum adalah gelar sarjana (S1) jurusan teknik jurusan teknik, diutamakan teknik sipil.
• Kandidat harus memiliki pengalaman kerja minimum 5 tahun di berbagai pekerjaan disiplin rekayasa terkait untuk proyek-proyek dan/atau fasilitas-fasilitas penanganan minyak & gas atau petrokimia sebagai civil engineer atau project engineer.
• Keterampilan teknis yang baik terkait pekerjaan dan memiliki sertifikat/lisensi akan lebih baik.
• Memiliki pemikiran konseptual dan analitis yang sangat baik, dapat bekerja dalam tim dan melakukan kerja sama.
• Pengetahuan yang baik tentang kode dan standar industri minyak dan gas.
• Memiliki komunikasi, keterampilan interpersonal dan influence, kerja sama dalam tim dan kemampuan adaptif yang baik.
• Memberikan dukungan teknis dari sisi civil engineering kepada tim operasi dan pemeliharaan seperti membuat analisa pemecahan masalah dan rekomendasinya dalam mengakomodasi kondisi operasi yang reguler dan dinamis.
• Menjalankan proses manajemen perubahan (MOC) terhadap setiap perubahan yang terjadi terhadap fasilitas sesuai prosedur perusahaan.
• Melakukan inisiasi kegiatan improvement terhadap fasilitas dalam menangani / memitigasi masalah teknis yang terjadi di dalam kegiatan operasi.
6. Electrical Engineer
• Pendidikan minimum adalah gelar sarjana (S1) jurusan teknik jurusan teknik, diutamakan teknik elektro.
• Kandidat harus memiliki pengalaman kerja minimum 5 tahun di berbagai pekerjaan disiplin rekayasa terkait untuk proyek-proyek dan/atau fasilitas-fasilitas penanganan minyak & gas atau petrokimia sebagai electrical engineer atau project engineer.
• Keterampilan teknis yang baik terkait pekerjaan dan memiliki sertifikat/lisensi akan lebih baik.
• Memiliki pemikiran konseptual dan analitis yang sangat baik, dapat bekerja dalam tim dan melakukan kerja sama.
• Pengetahuan yang baik tentang kode dan standar industri minyak dan gas.
• Memberikan dukungan teknis dari sisi elektrical engineering kepada tim operasi dan pemeliharaan seperti membuat analisa pemecahan masalah dan rekomendasinya dalam mengakomodasi kondisi operasi yang reguler dan dinamis.
• Menjalankan proses manajemen perubahan (MOC) terhadap setiap perubahan yang terjadi terhadap fasilitas sesuai prosedur perusahaan.
• Melakukan inisiasi kegiatan improvement terhadap fasilitas dalam menangani / memitigasi masalah teknis yang terjadi di dalam kegiatan operasi.
7. Instrument Engineer
• Pendidikan minimum adalah gelar sarjana (S1) jurusan teknik jurusan teknik, diutamakan teknik fisika atau teknik elektro.
• Kandidat harus memiliki pengalaman kerja minimum 5 tahun di berbagai pekerjaan disiplin rekayasa terkait untuk proyek-proyek dan/atau fasilitas-fasilitas penanganan minyak & gas atau petrokimia sebagai instrument engineer atau project engineer.
• Keterampilan teknis yang baik terkait pekerjaan dan memiliki sertifikat/lisensi akan lebih baik.
• Memiliki pemikiran konseptual dan analitis yang sangat baik, dapat bekerja dalam tim dan melakukan kerja sama.
• Pengetahuan yang baik tentang kode dan standar industri minyak dan gas.
• Memiliki komunikasi, keterampilan interpersonal dan influence, kerja sama dalam tim dan kemampuan adaptif yang baik.
• Memberikan dukungan teknis dari sisi instrument engineering kepada tim operasi dan pemeliharaan seperti membuat analisa pemecahan masalah dan rekomendasinya dalam mengakomodasi kondisi operasi yang reguler dan dinamis.
• Menjalankan proses manajemen perubahan (MOC) terhadap setiap perubahan yang terjadi terhadap fasilitas sesuai prosedur perusahaan.
• Melakukan inisiasi kegiatan improvement terhadap fasilitas dalam menangani / memitigasi masalah teknis yang terjadi di dalam kegiatan operasi.
8. Project Engineer
• Pendidikan minimum adalah gelar sarjana (S1) jurusan teknik, diutamakan teknik jurusan teknik sipil, teknis mesin, teknis elektro, teknik kimia, teknik perminyakan, teknik fisika, teknik metalurgi atau gelar dibidang Teknik lainnya.
• Kandidat harus memiliki pengalaman kerja minimum 5 tahun di berbagai pekerjaan disiplin rekayasa terkait untuk proyek-proyek dan/atau fasilitas-fasilitas penanganan minyak & gas atau petrokimia sebagai engineer (disiplin engineer, operation engineer atau project).
• Keterampilan teknis yang baik terkait pekerjaan dan memiliki sertifikat/lisensi akan lebih baik.
• Memiliki pemikiran konseptual dan analitis yang sangat baik, dapat bekerja dalam tim dan melakukan kerja sama.
• Pengetahuan yang baik tentang kode dan standar industri minyak dan gas.
• Memiliki komunikasi, keterampilan interpersonal dan influence, kerja sama dalam tim dan kemampuan adaptif yang baik.
• Memberi dukungan teknis dalam penyusunan dokumen perjanjian antara PHR dan pihak ketiga terkait proses pengelolaan BMN Hulu Migas oleh Pihak Ketiga serta dokumen kesepakatan lainnya dengan pihak ketiga.
• Memberikan tinjauan teknis terhadap dokumen evaluasi teknis dampak kegiatan pihak ketiga di dalam area PHR.
• Melakukan koordinasi dan komunikasi dengan pihak ketiga yang memiliki hubungan bisnis dengan PHR seperti pemanfaatan fasilitas bersama (facility sharing), pemanfaatan suplai listrik PHR (power sharing), pengelolaan Barang Milik Negara (BMN) Hulu Migas di wilayah kerja PHR WK Rokan oleh Pihak Ketiga dan hubungan bisnis lainnya.
• Mengelola, memfasilitasi, dan melakukan koordinasi implementasi perjanjian-perjanjian kerjasama komersial dengan Pihak Ketiga (seperti Perjanjian Transportasi Minyak Pertagas, PJBTLU, PLTS PPI, PJBG, dll.).
9. Design Engineer
• Pendidikan minimal adalah D3 teknik, dengan pengalaman minimum 10 tahun; atau S1/D4 teknik, dengan pengalaman minimum 5 tahun.
• Kandidat harus memiliki pengalaman kerja minimum 5 tahun di bagian drafting pada berbagai pekerjaan disiplin rekayasa terkait untuk proyek proyek dan/atau fasilitas-fasilitas penanganan minyak & gas atau petrokimia.
• Ketrampilan aplikasi komputer lebih mendalam/advance terkait software gambar teknis seperti (CAD) software, Adobe, Visio, dll. dalam pembuatan atau modifikasi gambar teknis berupa model 3D, shop drawing dan Bill of Material (BOM) untuk pekerjaan fabrikasi dan instalasi, dan aplikasi MSOffice (PowerPoint, Word, Excel).
• Memiliki pemikiran konseptual dan analitis yang sangat baik, dapat bekerja dalam tim dan melakukan kerja sama
• Pengetahuan yang baik tentang kode dan standar industri minyak dan gas.
• Memiliki komunikasi, keterampilan interpersonal dan influence, kerja sama dalam tim dan kemampuan adaptif yang baik.
• Mempersiapkan kebutuhan gambar teknis yang dibutuhkan untuk kebutuhan MOC seperti design drawing, fabrication drawing, as-built drawing, construction drawing, Material Tke Off (MTO) dan drawing lainnya yang dibutuhkan secara tepat waktu, akurat dan lengkap.
• Memberikan dukungan teknis kepada drafter dalam melakukan perubahan terhadap gambar teknik fasilitas eksisting yang dibutuhkan di lapangan atau membuat gambar teknik baru sebagai bagian dari proses MOC. Hal ini termasuk pembuatan sketch drawing yang akan direview terlebih dahulu oleh engineer terkait.
• Memastikan kualitas dari gambar teknis sudah sesuai dengan panduan drawing yang berlaku termasuk dari sisi penomoran, referensi dan skala drawing yang dibuat.
10. Drafter
• Pendidikan minimal adalah D3 teknik, dengan pengalaman minimum 5 tahun; atau S1/D4 teknik, dengan pengalaman minimum 2 tahun.
• Ketrampilan aplikasi komputer lebih mendalam/advance terkait software gambar teknis seperti (CAD) software, Adobe, Visio, dll. dalam pembuatan atau modifikasi gambar teknis berupa model 3D, shop drawing dan Bill of Material (BOM) untuk pekerjaan fabrikasi dan instalasi, dan aplikasi MSOffice (PowerPoint, Word, Excel).
• Memiliki pemikiran konseptual dan analitis yang baik, dapat bekerja dalam tim dan melakukan kerja sama.
• Familiar tentang kode dan standar industri minyak dan gas.
• Memiliki komunikasi, keterampilan interpersonal dan influence, kerja sama dalam tim dan kemampuan adaptif yang baik.
• Memberikan dukungan terhadap melakukan perubahan terhadap gambar teknik fasilitas eksisting yang dibutuhkan di lapangan atau membuat gambar teknik baru sebagai bagian dari proses MOC.
Silahkan dapat mengisi dan melengkapi serta mengirimkan CV terbaru Anda pada form berikut https://bit.ly/HiringRecarePHR
Terima Kasih
